Thursday 1 December 2011

Kesederhanaan President Iran

Alhamdulillah + Masyaallah, dapatkah kita jumpa ciri-ciri begini dalam kepimpinan Islam di Malaysia ? 

TV Fox (AS) menanyakan pada Presiden Iran Ahmedi Najad; “Saat anda melihat
di cermin setiap pagi, apa yang anda katakan pada diri anda?”

Jawabnya: “Saya melihat orang di cermin itu dan mengatakan padanya:”Ingat,kau tak lebih dari seorang pelayan, hari di depanmu penuh dengan tanggungjawab yang berat, yaitu melayani bangsa Iran .”


Sedang di temuramah oleh wartawan termasuk dari Amerika

Berada bersama dengan rakyat di dalam saf, lambat pergi masjid belakanglah duduknya

“….Saat harus menginap di hotel, ia meminta diberikan kamar tanpa tempat tidur
yg tidak terlalu besar karena ia tidak suka tidur di atas kasur, tetapi
lebih suka tidur di lantai beralaskan karpet dan selimut….”

Keterangan gambar : Presiden Iran tidur di ruang tamu rumahnya sesudah lepas dari pengawal2nya
yg selalu mengikuti kemanapun ia pergi. Menurut koran Wifaq, foto2 yg
diambil oleh adiknya tersebut, kemudian dipulikasikan oleh media masa di
seluruh dunia, termasuk amerika.


Sarapan beliau ialah bekal yang di sediakan oleh Isterinya.

Akan sembahyang di mana sahaja apabila masuk waktu

Majlis perkahwinan anak lelakinya

No comments:

Post a Comment